9 Februari 2011

Cara Membuat Alert atau Pesan Pembuka

Sobat t'Net kali ini saya ingin memberikan tips untuk membuat pesan pembuka pada blog anda. Namun untuk lebih jelasnya lagi anda baca tulisan saya di SINI.
Pesan pembuka ini sebenarnya adalah hanya pekerjaan iseng saja. Kenapa? karena ini hanya pesan dari Admin saja untuk pengunjung. Seperti biasanya saya bisa mengkategorikan pesan pembuka ini adalah merupakan asesoris blog, yang dapat memperindah blog kita.
Untuk memasangnya pada blog kita, ikuti langkah-langkah berikut!


1. Seperti biasa Login ke Blogger dengan ID saudara
2. Klik Tata Letak
3. Klik Edit HTML
4. Beri centang pada kotak di samping Expand Template Widget
5. Cari kode </head>  lalu pastekan skrip berikut ini di atasnya:

<script language="JavaScript">alert("SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA");</script>
Tulisan yang berwarna Hijau adalah Kalimat/pesan pembuka anda kepada pengunjung blog anda.
 
Ket:
- Ganti kata TULISaN yang berwarna Hijau dengan pesan sesuai keinginan anda.
- Tanda kutip jangan dihapus.

Selamat mencoba!

0 komentar:

Sekedar catatan:
Kotak pada kolom blok komentar ini masih kosong. Maka merupakan suatu kehormatan jika sobat menjadi orang yang paling pertama menuliskan komentar, baik berupa pujian, masukan, kritikan, maupun pertanyaan di kolom komentar yang terletak di bawah kotak ini.

Tak ada yang bisa saya berikan selain ucapan terima kasih karena telah memberikan apresiasi terhadap artikel-artikel KARTA JAYA WEB

Masukkan email kamu untuk berlangganan tulisan dengan saya :

Delivered by FeedBurner