25 November 2010

Cara Menghilangkan Isi Postingan/Content Dengan Spoiler

Hai sobat t'Net kembali lagi nih untuk memberikan trik blogger buat teman2 sekalian. tutorial kali ini akan memberikan sedikit penjelasan yah..
Sppoiler itu sebuah aplikasi yang menyembunyikan teks/content/ isi tulisan kita yang dapat ditampilkan lagi. Nah teman2 jangan kaget dulu meskipun dat2 teman disembunyikan, yang  pastinya masih dapat dikembalikan lagi ko...
Mungkin teman2 dapat melihat contoh di bawah ini:


Contoh Spoiler



Di tempat Inilah akan anda Tampilakan tulisan yang akan disembunyikan itu. Ini dapat menghemat tempat ka????

Sedikit penjelasan juga, bahwa spoiler ini dapat mempercepat loodingnya komputer kita. Mungkin kita dapat menyembunyikan gambar2 yang susah untuk dibuka, atau script yang susah di buka juga. Nah teman-teman dapat menyembunyikannya. Nah Untuk Lebih jelasnya silahkan teman praktikkan yah..



Adapun caranya adalah hanya mengkopi kode di bawah ini...
<div><div style="margin: 5px;">
<div class="smallfont" style="margin-bottom: 2px;"><span style="font-weight: bold;"> Contoh Spoiler</span><input value=" Buka Dong!!!" style=" margin:5px;padding: 0px; width: 80px; font-size: 10px;" onclick="if (this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display != '') { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value = ' Tutup Aah...'; } else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = ' Buka Dong!!!'; }" type="button"/>
</div>
<div class="alt2" style="border: 1px inset ; margin: 0px; padding: 6px;">
<div style="display: none;">

Di tempat Inilah akan anda Tampilakan tulisan yang akan disembunyikan itu. Ini dapat menghemat tempat ka????

         </div></div></div></div>

Note:
Pada tulisan: Di tempat Inilah akan anda Tampilakan tulisan yang akan disembunyikan itu. Ini dapat menghemat tempat ka????. Silahkan anda ganti dengan Isi yang akan anda sembunyikan..

Jangan Lupa diSIMPAN yahhhh...

0 komentar:

Sekedar catatan:
Kotak pada kolom blok komentar ini masih kosong. Maka merupakan suatu kehormatan jika sobat menjadi orang yang paling pertama menuliskan komentar, baik berupa pujian, masukan, kritikan, maupun pertanyaan di kolom komentar yang terletak di bawah kotak ini.

Tak ada yang bisa saya berikan selain ucapan terima kasih karena telah memberikan apresiasi terhadap artikel-artikel KARTA JAYA WEB

Masukkan email kamu untuk berlangganan tulisan dengan saya :

Delivered by FeedBurner